Berita

,

Penyuluhan terkait Penyakit Tidak Menular di Dusun Randugunting Kecamatan Kalasan

HDSS Sleman menyelenggarakan penyuluhan kepada ibu-ibu PKK Dusun Randugunting, Desa Tamanmartani, Kecamatan Kalasan. Penyuluhan tersebut mengangkat topik mengenai penyakit tidak menular. Pemilihan topik ini dilatarbelakangi permintaan Ibu Dukuh…
,

Kajian Pembangunan Bidang Kesehatan dan Sosial Kabupaten Sleman

Bappeda Kabupaten Sleman telah bekerja sama dengan HDSS Sleman dalam menyusun evaluasi dan perencanaan pembangunan bidang kesehatan dan sosial Kabupaten Sleman. Kajian evaluasi dan perencanaan pembangunan tersebut dilakukan oleh salah satu peneliti…
,

Pelatihan Tableau Tahun 2019

Pada tahun 2019, HDSS Sleman kembali menyelenggarakan pelatihan tentang visualisasi penyajian data menggunakan aplikasi Tableau. Penyajian data yang menarik terus dibutuhkan agar mempermudah pembaca dalam memahami hasil analisis yang ditampilkan.…
,

Diseminasi Hasil HDSS Sleman kepada Organisasi Perangkat Daerah Kabupaten Sleman

Health and Demographic Surveillance System (HDSS) Sleman Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat dan Keperawatan telah bekerja sama dengan Bappeda Kabupaten Sleman untuk menyelenggarakan acara diseminasi hasil HDSS Sleman kepada Organisasi…
,

Penyuluhan terkait Kanker Serviks di Dusun Sidomulyo Kecamatan Sleman

HDSS Sleman menyelenggarakan kegiatan penyuluhan terkait kanker serviks di Dusun Sidomulyo, Desa Trimulyo, Kecamatan Sleman pada hari Senin, 2 September 2019 pukul 14.30 WIB. Kegiatan ini merupakan permintaan Ibu Dukuh Sidomulyo, Desa Trimulyo,…
,

Penyuluhan terkait Swamedikasi di Dusun Brayut Kecamatan Sleman

Penyuluhan kesehatan dengan tema “Swamedikasi” diselenggarakan oleh HDSS Sleman pada hari Minggu, 4 Agustus 2019 pukul 16.00 WIB. Kegiatan ini merupakan permintaan dari Ibu Dukuh Brayut. Beliau merasa beberapa warga Dusun Brayut banyak yang…