Tag Archive for: petugas

HDSS Sleman Siklus 4 Tahun 2018 memulai pengambilan data pada bulan Februari sampai dengan Juni 2018. Petugas Lapangan HDSS Sleman akan melakukan kunjungan kepada 5.147 rumah tangga responden HDSS Sleman. Petugas Lapangan HDSS Sleman dapat dikenali dengan mengenakan rompi dan tanda pengenal.

Kenali Petugas Lapangan HDSS Sleman dengn ciri-ciri sebagai berikut:

Ciri-Ciri Petugas Lapangan HDSS Sleman:

  1. Mengenakan Rompi berwarna coklat dengan tulisan HDSS Sleman berwarna biru.
  2. Menggunakan Tanda Pengenal disertai foto, nama, dan posisi.
  3. Membawa surat tugas resmi dari Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan dengan tanda tangan dari Wakil Dekan Bidang Penelitian dan Pengembangan FKKMK UGM dan cap basah.

Contoh tanda pengenal petugas HDSS Sleman

Tanda pengenal petugas HDSS Sleman

Berikut Nama Petugas Lapangan HDSS Sleman Siklus 4 Tahun 2018:

[our-team]